Sebelum membahas mengenai apa itu UKM Menwa, sekilas kita
mereview awal mula sejarah Resimen
Mahasiswa Indonesia. Resimen
Mahasiswa pertama kali dibentuk oleh
jendral besar A.H. Nasution pada
pemerintahan orde lama. Pada saat itu
Misi dan tujuan dari pembentukan
Resimen Mahasiswa ialah untuk
menjaga pertahanan kampus terutama
untuk membendung penyebaran
paham komunis dalam kampus,
diharapkan dengan ancaman nyata
yaitu organisasi kepartaian termasuk
PKI seperti CGMI dan lain-lain.
Selanjutnya Resimen Mahasiswa lebih
dikenal pada tahun1963. Legitimasi
keabsahannya adalah Keputusan
Bersama Menteri, yang pertama bidang
pertahanan dan keamanan (Wanpa
Hankam) dan Menteri perguruan tinggi
dan ilmu pengetahuan nomor :
M/A/20/1963 tentang pelaksanaan
wajib latih dan pembentukan Resimen
Mahasiswa di perguruan tinggi.
Keputusan bersama Menko
Hankam/Kasad dan Menteri PTIP
nomor : M/A/165/1965 tentang
organisasi dan prosedur resimen
mahasiswa sesuai dengan undangundang
pertahanan Negara (UURI No.
29 tahun 194) yang berlaku waktu itu
Panglima Teritorium III/Siliwangi
(TT/III/Slw) Kolonel R.A. Kosasih
mengeluarkan kebijakan mengadakan
latihan keprajuritan Mahasiwa di
Bandung.
Resimen mahasiswa merupakan
salah satu Unit Kegiatan Mahasiswa
(UKM) yang dapat menjadi tombak
dalam meningkatkan kesadaran bela